More

    Kecamatan Bayah Diguncang Gempa 5,7 SR

    SERANG – Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten diguncang gempa bumi berkekuatan 5,7 SR, Minggu Malam (25/2) sekitar pukul 20.07 WIB.

    Lokasi gempa berada di Lok:7.61 LS,105.90 BT, berada di 85 km Barat Daya Bayah-Banten, kedalaman 10 Km.

    Gempa bumi berkekuatan 5,7 SR di Kecamatan Bayah itu tidak berpotensi tsunami.

    Informasi diatas dikutip dari akun media sosial instagram BMKG. (Fik)

    Artikel Terkait

    TINGGALKAN KOMENTAR

    Silakan masukkan komentar anda!
    Silakan masukkan nama Anda di sini

    Stay Connected

    0FansSuka
    16,400PengikutMengikuti
    44,500PelangganBerlangganan
    - Advertisement -

    Artikel Terbaru