Hari ini, 9 Desember diperingati sebagai Hari Antikorupsi sedunia. Ini untuk mengingatkan bahwa korupsi adalah bahaya laten yang harus diwaspadai. Ternyata, setiap negara memiliki hukuman berbeda bagi koruptor. Lalu bagaimana hukuman koruptor di Indonesia?